PENGUMUMAN PEMBIMBING SKRIPSI SASTRA CHINA BINA NUSANTARA UNIVERSITY SEMESTER GENAP 2015-2016
Dear Mahasiswa-mahasiswaku,
Berikut adalah daftar dosen pembimbing Skripsi Sastra China Semester Genap 2015-2016. Adapun beberapa hal yang perlu diketahui:
- Bimbingan sudah bisa dimulai terhitung sejak adanya pemberitahuan dosen pembimbing.
- Masing-masing grup silahkan menghubungi dosen pembimbing kalian pada waktu dan jam kerja.
- SPPS diserahkan kepada jurusan (Tingting ls) paling telat tanggal 15 pada jam kerja. (SPPS boleh diserahkan oleh salah satu partner grup)
- Untuk kelompok dari:
- Irene Natalia1501148186
- Kevin 1501167310
Mohon bertemu dengan Tingting Laoshi terlebih dahulu untuk diskusi dan konsultasi. Ditunggu paling lambat tanggall 10 Februari 2016 jam kerja.
- Buku bimbingan menulis skripsi sudah bisa dimulai sejak ditetapkan dosen pembimbing.
- Keputusan pembimbing skripsi bersifat mutlak dan tidak dapat diubah kecuali ada hal-hal yang sangat khusus.
Untuk List Judul Proposal Skripsi dan Dosen Pembimbing Semester Genap 2015-2016 berdasarkan rumpun ilmu silahkan klik link di bawah ini:
Judul Proposal Skripsi dan Dosen Pembimbing Semester Genap 2015-2016 (Budaya)
Judul Proposal Skripsi dan Dosen Pembimbing Semester Genap 2015-2016 (Pengajaran)
Judul Skripsi dan Dosen Pembimbing Semester Ganjil Sastra China 2015-2016 (Susastra)
Demikian pemberitahuan mengenai Dosen Pembimbing Sastra China Semester Genap 2015-2016.
Selamat menulis Skripsi dan semoga semua berjalan lancar sampai batas pengumpulan Skripsi bulan Juli 2016.
Jakarta, 3 Februari 2016
Salam,
Tingting ls