Pengumuman Pra-Sidang Skripsi Semester Ganjil 2022/2023
Kepada seluruh mahasiswa Sastra China yang sedang menulis skripsi, berikut adalah jadwal dan aturan PRA SIDANG:
Waktu pelaksanaan yaitu:
Group A pada Sabtu, 7 Januari 2023 pukul 09:00 – selesai
Group B pada Sabtu, 7 Januari 2023 pukul 09:00 – selesai
Link zoom akan dikirimkan melalui LINE grup sesudah pengumpulan berkas.
Aturan mengikuti PRA SIDANG:
- PPT dan presentasi HARUS DALAM bahasa Mandarin, dengan durasi presentasi maksimal 5 menit.
- Menggunakan pakaian sopan dan rapi.
- Pastikan audio dan webcam pada komputer kamu dapat berjalan dengan baik, sehingga pada saat presentasi tidak terkendala masalah teknis.
- Semua mahasiswa mengikuti proses pra-sidang dari awal hingga akhir, jika bukan giliran untuk presentasi, mohon untuk mute audio, dan tetap mengaktifkan webcam.
- Skripsi harus (minimal) sudah ditulis landasan teori dan hasil analisa awal (Sampai dengan Bab 4, menampilkan olah data dengan hasil analisa awal).
- Harap setiap kelompok skripsi untuk mengirimkan PPT dan Skripsi awal dalam bentuk pptx. dan pdf. ke antonia_theresia@binus.ac.id , dengan cc: ke dosen pembimbing kalian, dengan subject <Judul Skripsi kalian>, pada body text mohon cantumkan nama lengkap dan NIM setiap anggota kelompok.
- Batas pengumpulan PPT dan Skripsi awal adalah sebagai berikut: 4 Januari 2023.
- Skripsi awal sudah harus mengikuti format penulisan skripsi jurusan Sastra China-BINUS University.
Urutan peserta PRA SIDANG
Group A
No | NIM | Nama Mahasiswa | Nama Pembimbing |
1 | 2201734436 | Natan jaya | Yetty Go, S.S.,M.A |
2201730242 | Melisa | ||
2 | 2301850494 | Fania | Mariana, S.S., M.Lit |
2301868301 | Jessica | ||
3 | 2301898292 | Sherina Wijaya | Xuc Lin,S.S.,M.A |
2301914024 | Dionna Gabrielle |
Group B
No | NIM | Nama Mahasiswa | Dosen Pembimbing |
1 | 2301912012 | Aryono Sunaidy | Andyni Khosasih,S.E.,B.A.,M.Lit |
2 | 2301930015 | Agnes Mulianti | Dr. Jureynolds, SS.,M.Litt |
3 | 2301952350 | Michelle Elishin | Dr. Jureynolds, SS., M.Litt. |
2301939172 | Valencia Chang | ||
4 | 2201742791 | Allia Maharani Sardjono | Putri Mustika Susilo,S.S.,MTCSOL |
2101639036 | Cynthia Septiani |
Mohon dapat mengikuti aturan seperti yang telah diuraikan diatas. Segala macam alasan kertelambatan pengumpulan dokumen PPT dan Skripsi tidak akan ditolerir.
Terima kasih